Jagad Elektronik - Harga LED TV Samsung sangat bervariasi, semua tergantung dari teknologi yang diusung maupun ukuran lebar layar TV. LED TV Samsung merupakan salah satu yangpaling diminati oleh banyak orang saat ini. Begitu banyak macam LED TV Samsung yang ditawarkan untuk memenuhi kehausan akan hiburan audio video para konsumen.
Berbagai inovasi telah dilakukan Samsung untuk bersaing dengan banyak merek kompetitor nya, tak heran jika persaingan yang kuat antar merek membuat berbagai inovasi baru di masing-masing lini. Yang terbaru adalah Samsung OLED TV KN55S9C dengan teknologi OLED TV dan layar curve atau layar melengkung. Hal ini dilakukan oleh Samsung untuk bersaing dengan kompetitor beratnya seperti LG yang juga memproduksi OLED Curve TV LG EA9800.
Samsung juga tak mau ketinggalan merilis berbagai produk TV yang juga tak kalah bersaing dengan produsen lain. Layaknya sebuah smartphone, TV pun menghadirkan TV pintar atau smart TV. Samsung juga mengeluarkan produk TV pintar atau smart TV dengan berbagai fitur yang menakjubkan, sebut saja Samsung UA65F8000AM yang dibuat dengan fitur kontrol suara dan kontrol gerak yang bisa mengoperasikan TV tanpa harus menggunakan remote. Hal ini tentu saja dapat mempermudah operasi TV dari jarak jauh.
Namun dengan berbagai fitur yang sangat menarik tersebut tentunya akan sebanding dengan harga yang ditawarkan. slogan ada harga ada rupa sangat berlaku pada TV keluaran terbaru milik Samsung. Untuk mengetahui harga TV Samsung selengkapnya berikut adalah Daftar Harga TV Samsung Terbaru.
TYPE
MODEL
|
SIZE (Inch)
|
HARGA (Rp)
|
Samsung UA22F5000 | 22 | 1.707.840 |
Samsung UA32EH4003 | 32 | 2.875.000 |
Samsung UA32F4000 | 32 | 3.299.000 |
Samsung UA-F5000 | 32 |
4.045.000
|
40 | 6.169.000 | |
46 | 11.999.000 | |
Samsung UA-F5500 | 32 | 4.259.000 |
40 | 7.569.000 | |
50 | 16.255.000 | |
Samsung UA-F6100 | 32 | 4.889.000 |
40 | 8.449.000 | |
Samsung UA32F6400 | 32 | 5.529.000 |
Samsung UA32ES6220 | 32 | 6.249.000 |
Samsung UA55F6300 | 55 | 19.829.000 |