Harga TV LG LED LN5400 Series dan Spesifikasi Lengkap

Posted by

Jagad Elektronik - Harga TV LG LED LN5400 Series yang sangat terjangkau menjadi pilihan tepat. LED TV yang tergolong kaya fitur ini produk yang cocok untuk menjadi pusat hiburan di rumah anda. Tentu saja karena dalam produk ini anda ditawarkan berbagai fitur kelas menengah yang mampu membuat anda bisa menghubungkan posel pintar anda dengan TV dengan menggunakan kabel MHL, sehingga anda bisa menggunakan ponsel anda dengan layar yang besar untuk menonton video yang anda simpan dalam memori ponsel pintar anda. Dengan menggunakan Magic Remote anda bisa dengan leluasa mengontrol penggunaan ponsel anda. Dan saat ponsel anda terhubung dengan LED TV secara otomatis pengisian daya ke ponsel anda aktif.

Selain fitur di atas secara fisik yang terlihat dalam produk ini dilihat dari design nya yang sangat futuristik, dengan IPS panel semua yang terlihat dalam design produk ini sangat menarik. Dengan layar yang kokoh, layar mampu menampilkan gambar dengan lebih jelas dan bening, dan nampak seperti tidak memiliki garis tepi seperti layar TV yang dimiliki oleh produk konvensional yang lain.

Harga TV  dan Spesifikasi LG LED 60LN5400  2013


Motion Clarity Index 100 merupakan teknologi yang terpasang dalam produk ini yang berfungsi memperjelas gambar gerakan yang cepat sehingga mampu ditangkap dengan mata dan gambar tidak membayang atau blur, hal ini dapat dilakukan dengan teknologi ini hanya dengan menggabungkan frame rate saja. Dengan MCI 100 ini layar mampu dengan mudah menyesuaikan pencahayaan dengan cahaya yang ada disekitar sehingga di dapatkan sebauh gambar yang tajam jelas dan blur yang berkurang pada gambar dengan gerak cepat. Masalah gambar dari produk ini masih diperkaya lagi dengan adanya dengan Triple XD Engine yang memberikan kualitas gambar dengan warna terbaik, kontras dan ketajaman gambar ke dalam level yang tertinggi di kelasnya.

Menikmati sebuah konten dari produk lain seperti DVD atau sumber external lain biasanya gambar yang terlihat tidak sebaik dan sejernih yang kita inginkan. Namun LG LED LN5400 Series telah mampu mengatasi masalah tersebut dengan menanamkan sebuah teknologi canggih yang membuat tayangan konten dari sumber pemutar video external seperti DVD atau Bluray player akan nampak begitu jelas dan tajam. Semua itu dapat terwujud dengan Resolutin Upscaler, dengan teknologi ini gambar yang buruk mampu diatasi dengan meningkatkan resolusi konten asli, sehingga apapun sumbernya gambar yang dihasilkan akan tampak jauh ebih baik. Dan semua itu juga masih bisa diatur dengan adanya Picture Wizard II yang berfungsi untuk mengatur elemen gambar seperti pengaturan warna dan ketajaman gambar.

Harga TV LG LN5400 Series bervariasi tergantung pada seri yang membedakannya. LG LN Series terdiri dari tujuh macam yang mempunyai spesifikasi yang sama, perbedaan yang ada hanya pada ukuran layarnya, berikut ini adalah daftar harga TV LG LN5400 Series berdasarkan urutan lebar layarnya. Untuk melihat harga TV LG selengkapnya silahkan kunjungi Daftar Harga LED TV LG Terlengkap dan Terupdate.

Harga TV LG LED 60LN5400 Rp. 16.870.000
Harga TV LG LED 55LN5400 Rp. 15.250.000
Harga TV LG LED 50LN5400 Rp. 11.650.000
Harga TV LG LED 47LN5400 Rp.   8.950.000
Harga TV LG LED 42LN5400 Rp.   5.850.000
Harga TV LG LED 39LN5400 Rp.   5.665.000
Harga TV LG LED 32LN5400 Rp.   4.290.000

Spesifikasi TV LG LED LN5400 Series

SPESIFIKASI DASAR
Screen Size 60", 55", 50", 47", 42", 39",32"
Screen Size Diagonal 59.5"
Resolution 1920 x 1080p
Display Type LED
TruMotion (Frame Rate) 120 Hz
Triple XD™ Engine Yes
Full HD 1080 Yes
ENERGY STAR® Qualified Yes
No. of HDMI Ports 2
USB 3.0/2.0 Yes
MHL™ Mobile High Definition Link Yes
SIMPLINK™ (HDMI™ CEC) Yes
PANEL SPECIFICATIONS
Screen Size Class (diagonal) 60" Class (59.5" diagonal)
Resolution 1920 x 1080p
BLU Type Direct LED
Response Time TruMotion 120Hz
DIMENSIONS / WEIGHT
TV without stand (WxHxD) 53.46" x 30.94" x 2.65"
TV with stand (WxHxD) 53.46" x 33.54" x 11.69"
Shipping Dimensions (WxHxD) 64.96" x 34.65" x 8.90"
TV without stand weight 53.4 lbs
TV with stand weight 58 lbs
Shipping weight 70.6 lbs
VIDEO
Triple XD™ Engine Yes
Picture Mode 7 Modes (Vivid/Standard/Cinema/Sport/Game/Expert1/Expert2)
Picture Wizard II Yes
Smart Energy Saving Yes
Aspect Ratio 6 Modes (16:9/Just Scan/Original/4:3/Cinema Zoom/Zoom)
Just Scan (1:1 Pixel Matching) HDMI: 1080i, Component: 1080p, RF: 720p
AV Mode II (Picture & Sound) 3 Modes (Cinema/Game/Off )
AUDIO
Speaker System 1 Way, 2 Speakers
Audio Output Power (Watts - THD 10%) 10W + 10W
Mono/Stereo/Dual (MTS/SAP) Yes
Virtual Surround Yes
Clear Voice II Yes
Sound Mode 6 Modes (Standard, Music, Cinema, Sport, Game, User)
KONEKTIVITAS
MHL™ Mobile High Definition Link Yes
SIMPLINK™ (HDMI™ CEC) Yes
USB Playback DivX HD®, JPEG, JPG, MPO, AC3 (Dolby® Digital), EAC3, HAAC, AAC, MPEG, MP3, PCM, DTS®
AV INPUTS/OUTPUT
RF In (Antenna/Cable) 1 (Rear)
AV In 1 (Rear)
Component Video In(Y, Pb, Pr + Audio) 1 (Rear)
HDMI™/HDCP Input 2 (1 Side, 1 Rear)
USB 3.0/2.0 Input 1 (Side)
Digital Audio Out (Optical) 1 (Rear)
RS-232C (Control/Service) 1 (Rear)
INPUT & OUTPUT SAMPING
HDMI™/HDCP Input 1
USB 3.0/2.0 Input 1
INPUTS & OUTPUT BELAKANG
RF In (Antenna/Cable) 1
AV In 1
Component Video In (Y, Pb, Pr) + Audio 1
Digital Audio Out (Optical) 1
HDMI™/HDCP Input 1
Headphone Out 1
RS-232C (Control/Service) via Headphone
CABINET / ACCESSORIES
VESA Standard 400mm x 400mm
Remote Control Yes
Batteries AA x 2
DAYA
ENERGY STAR® Qualified Yes
Power Supply (Voltage, Hz) 100V ~ 240V, 50/60 Hz
Power Consumption 54W
Standby Mode 0.3W


Blog, Updated at: 9:31 PM