Harga TV LED LG LN5100 Series dan Spesifikasi Lengkap

Posted by

Jagad Elektronik - Harga TV LED LG LN5100 Murah pastinya menjadi pilihan terbaik untuk anda yang menginginkan tayangan dengan kualitas yang bagus. LG memberikan pilihan yang baik dengan harga yang murah namun bukan TV yang murahan. Dengan baerbagai teknologi canggih yang di usungnya membuat pengguna di manjakan dengan tayangan yang sangat nyaman dalam pandangan mata tanpa membuat anda lekas capek di depan layar TV anda. Berikut adalah berbagai kelebihan teknolgi yang melekat pada TV LED LG.

IPS Panel

Sebuah rahasia besar yang ada dibalik keunggulan LED TV LG adalah kualitas dari panel TV tersebut. Seperti pepatah mengatakan kualitas biji kopi menentukan kualitas rasa dari kopi tersebut, begitu juga dengan LED TV LG dengan kualitas panel yang begitu canggih yang merupakan alasan utam mengapa LED TV LG memiliki sebuah tayangan gambar yang begitu jelas, lebih konsisten dengan layar yang begitu kokoh.

Dynamic MCI 100

Motion Clarity Index atau indeks kejelasan gerak merupakan sebuah indikator yang komprehensif tentang penjelasan asli layar gerak cepat hasil penggabungan dari frame rate. LG secra rinci melakuakan peminadaian backlight, dengan mengatur tingkat pencahayaan dan didkung kinerja mesin yng canggih mampu menambah knerja yang luar biasa dalam mengurangi blur gambar yang bergerak cepat.

Smart Energy Saving

Fungsi dari backlight control adalah mengontrol kecerahan dari TV. Pada fungsi layar off memungkinkan anda mematikan layar namun menjaga audio tetap menyala. Dan pada mode standby otomatis mengaktifkan mode hemat daya yang membuat unit TV tidak menggunakan daya sedikitpun.

USB 2.0

Koneksikan kamera digital anda, MP3 player atau USB Stick melalui port USB untuk berbagai foto terbaik anda, mendengarkan koleksi musik atau film HD untuk menikmati pengalaman hiburan yang sebenar nya.


Ulasan diatas masih sedikit menggambarkan kecanggihan yang terpasang dalam unit hiburan TV LED LG dan masih segudang keunggulan yang ditawarkan untuk anda dalam harga yang sangat murah. LED LG N5100 enawarkan tiga pilihan dengan ukuran layar yang berbeda yaitu 42", 39" dan 32". Dan berikut adalah daftar harga TV LED TV LG LN5100 dan spesifikasi lengkap nya. Untuk melihat daftar harga LED TV LG selengkapnya silahkan kunjungi Daftar Harga LED TV LG Terbaru.

Harga TV LED LG 42 Inch LN5100 : Rp. 5.800.500
Harga TV LED LG 39 Inch LN5100 : Rp. 4.650.500
Harga TV LED LG 32 Inch LN5100 : Rp. 3.050.500

Spesifikasi TV LED LG LN5100 Series

SPESIFIKASI DASAR
Screen Size 60"
Resolution 1920 x 1080p
Display Type LED
Triple XD™ Engine Yes
Full HD 1080 Yes
USB 3.0/2.0 Yes
PANEL 
Screen Size Class (diagonal) 42" Class (59.5" diagonal)
Resolution 1920 x 1080p
BLU Type Direct LED
Response Time TruMotion 120Hz
VIDEO
Triple XD™ Engine Yes
Picture Mode 7 Modes (Vivid/Standard/Cinema/Sport/Game/Expert1/Expert2)
Smart Energy Saving Yes
Aspect Ratio 6 Modes (16:9/Just Scan/Original/4:3/Cinema Zoom/Zoom)
Just Scan (1:1 Pixel Matching) HDMI: 1080i, Component: 1080p, RF: 720p
AUDIO
Speaker System 1 Way, 2 Speakers
Audio Output Power (Watts - THD 10%) 10W + 10W
Mono/Stereo/Dual (MTS/SAP) Yes
Virtual Surround Yes
Clear Voice II Yes
Sound Mode 6 Modes (Standard, Music, Cinema, Sport, Game, User)
USB Playback DivX HD®, JPEG, JPG, MPO, AC3 (Dolby® Digital), EAC3, HAAC, AAC, MPEG, MP3, PCM, DTS®
AV INPUTS/OUTPUT
RF In (Antenna/Cable) 1 (Rear)
AV In 1 (Rear)
Component Video In(Y, Pb, Pr + Audio) 1 (Rear)
USB 3.0/2.0 Input 1 (Side)
Digital Audio Out (Optical) 1 (Rear)
RS-232C (Control/Service) 1 (Rear)
INPUTS & OUTPUT BELAKANG
RF In (Antenna/Cable) 1
AV In 1
Component Video In (Y, Pb, Pr) + Audio 1
Digital Audio Out (Optical) 1
CABINET / ACCESSORIES
Remote Control Yes
Batteries AA x 2
DAYA
ENERGY STAR® Qualified Yes
Power Supply (Voltage, Hz) 100V ~ 240V, 50/60 Hz
Power Consumption 54W
Standby Mode 0.3W


Blog, Updated at: 6:15 AM