Harga dan Spesifikasi Lengkap LED TV Cinema 3D LG LM6690

Posted by

Jagad Elektronik - Harga LED TV 3D LG semakin murah dan terjangkau dan tentunya dengan berbagai perbaikan fitur yang bisa di bilang menuju sempurna. Yang terbaru dari LG hadir dengan berbagai fitur baru yang lebih high-end, seperti produknya  LG 3D dan SMART TV LM6690. LG tak akan memberikan produk dengan pengembangan yang hanya setengah-setengah, hal ini dapat dibuktikan dengan semakin lengkapnya berbagai macam fitur dan tertanamnya berbagai teknologi canggih dalam produk-produknya yang mampu menarik konsumen dengan berbagai keunggulan dan kenyamanan dalam menonton sebuah TV. 

3D TV LM6690 telah menyempurnakan karyanya dengan tampilan layar yang apik dengan menghadirkan Cinema Screen Design yaitu sebuah layar yang di design tanpa frame sehingga tampak lebih lebar dan memberikan sebuah pengalaman baru dalam menonton TV seolah menonton di bioskop dengan layar yang sempurna di rumah anda. Pengaturan komposisi kedalaman tayangan 3D bisa diatur sedemikian rupa sehingga memberikan efek yang jauh lebih realistik dibandingkan yang lain, dan semua itu terwujud dengan hadirnya fitur 3D Depth Control.Sebuah tingkatan kedalaman efek 3D dan pengalaman menonton yang sempurna berada dalam genggaman anda. Tentunya hal itu masih belum sempurna masih ditambah lagi dengan Sound Effect 3D, dengan adanya fitur ini sebuah sensasi dalam menonton tayangan 3D akan lebih sempurna. Dan masih ada lagi pengalaman 3D yang akan semakin sempurna yaitu dengan hadirnya 3D World dan konversi 2D ke 3D. 3D World memberikan layanan untuk mendapatkan film 3D terbaik yang and suka dan konversi 2D to 3D yang merupakan konversi untuk mengubah tanyangan 2D menjadi 3D, dengan ini semua tayangan bisa anda lihat dengan format 3D kapanpun anda suka.

Masih tentang keunggulan 3D kali ini untuk para gamers sejati, dengan hadirnya fitur dual play para gamers sejati tidak perlu kawatir untuk memainkan game berdua tanpa harus berbagi layar yang hanya setengah, dual play memberikan gambar split screen menjadi full screen kepada masing-masing pemain, fantastik bukan? Lalu apalagi kalau bukan FPR 3D panel yang menakjubkan, dengan teknologi pertama di dunia ini anda akan dengan lebih nyaman menyaksikan sebuah tanyangan 3D tanpa sedikitpun bayangan. Hal ini merupakan pengembangan mutakhir dari LG. Teknologi ini bekerja dengan kacamata non-elektronik terpolarisasi yang sangat nyaman digunakan.

Harga dan Spesifikasi Lengkap LED TV Cinema 3D LG LM6690 Terbaru

Selain sebagai 3D TV terkemuka LG melalui LM6690 juga memberikan kepada anda sebuah produk SMART TV dengan berbagai layanan yang bisa diunggulkan, seperti Universal Search yang memberikan konten yang anda suka hanya dengan mengetik kata kunci dan anda akan segera terhubung dengan media online seperti video online dan sebagainya. Smart Share yaitu kemudahan dalam berbagi konten dengan berbagai perangkat eksternal yang kompatibel seperti smartphone, tablet, laptop melalui jaringan WiFi. Wireless Display (WiDi) membuat anda dengan mudah mengkoneksikan PC/Laptop dengan TV tanpa kabel. K-POP Zone, anda pecinta K-POP sejati? Produk asal Korea Selatan ini akan memberikan kepada anda sebuah aplikasi K-POP Zone yang akan memuaskan anda melalui konten ekslusif baik konser, interview dan lain nya hanya di aplikasi K-POP Zone dan tidak ada di tempat lain. 

Nah sudah cukup jelas bukan? Sebuah kepuasan dalam menikmati tayangan TV jauh lebih realistik dibanding yang anda miiki selama ini dengan LG LM6690, baik tayangan 3D maupun berbagai macam konten dan aplikasi unggulan yang ditawarkan. Dan untuk anda yang tertarik berikut ini adalah kisaran harga untuk LG LM6690 dan spesifikasi lengkapnya. Untuk melihat harga TV LG selengkapnya silahkan kunjungi Daftar Harga LED TV LG Terlengkap dan Terupdate.

Harga LED TV Cinema 3D LG 32LM6690 : Rp 6.000.000 - 6.979.900
(harga dari berbagai toko, dan bisa berubah sewaktu-waktu)

Spesifikasi Lengkap LED TV Cinema 3D LG 32LM6690

Display Type LED TV
Screen Size ( Inch ) 32
Digital Yes
Resolution 1920x1080
BLU Type (Backlight ) LED
Motion Clarity Index (MCI) MCI 400
IPS IPS
Micro Pixel Control (Local Dimming) Yes
ResponseTime(MPRT) 2.5ms
Triple XD Engine Yes
Resolution Upscaler (Plus/Basic) Basic
Contrast Optimizer Yes
PictureStatusMode 7 Modes (Intelligent sensor, Vivid, Standard, Cinema, Game, isf Expert1, isf Expert2)
Picture Wizard II Yes
AV Mode (Picture & Sound) 3 Modes (Off / Cinema / Game)
Mono/Stereo/Dual (MTS/SAP) Yes/Yes/Yes
Dolby Digital Decoder Yes
Speaker System 1 Way 2 Speakers
Surround System Virtual Surround
Audio Output 10W+10W
Clear Voice II Yes
SoundMode 7 Modes (Music/Cinema/Sport/Game/Standard/Vivid/User Setting)
CINEMA 3D
3D Type (SG/FPR/AR/GPR/Non-Glass) FPR
2D to 3D/3D to 2D Convert Yes
3D Depth Control Yes
View Point Control Yes
3D Sound Zooming Yes
Dual Play / 3D Yes
Smart TV
Home Dashboard 2.0 Yes
App Store - Web Browser - Social Center Yes
Skype Ready Yes
Network
WiFi Ready / Built-in Yes (Built-in)
Windows 7 Certified Yes
MHL & 2nd TV Ready Yes
MediaLink-WiFiDirect-WiFiDisplay-WiDi Yes
DLNA (Movie / Photo / Music) Yes
SIMPLINK (HDMI CEC) Yes
DVR
DVR Type (Digital or Analog) Digital
DVR Built-in or Ready Yes (DTV Ready)
Watch & Recording Yes
USB 2.0
Moving Picture Playback DivX HD
Audio Codec AC3 (Dolby Digital), EAC3, AAC, MPEG, MP3, PCM, DTS
Special
Camera (Ready/Built-in) Yes (Ready)
Intelligent Sensor Yes
Smart Energy Saving Plus Yes (Plus)
Quick View (Flashback) Yes
Key Lock Yes
Time / Clock
Auto / Manual Clock Yes
Sleep Timer Yes
Set Side
HDMI/HDCP Input 4
USB 2.0 3 (1:Hub)
Set Rear
RF In 1
AV In 1 (Gender)
Component in (Y,Pb,Pr) + Audio 1 (Gender)
Digital Audio Out 1 (V)
RGB In (Dsub 15pin) 1
PC Audio Input 1
LAN 1
Voltage, Hz 100 ~ 240V 50/60Hz
Standby (Stand by mode) 0.5W
Weight (Kg)
SET(w/ostand) 8.0
Included stand 9.5
Packing 11.7
WxHxD (mm)
SET 719x435x349
Included stand 719x499x204
Packing 968x610x125


Blog, Updated at: 11:17 AM