Review TV Samsung UA32F4510AM Harga dan Spesifikasi Lengkap

Posted by

Info Harga TV Samsung - Samsung mengeluarkan produk terbarunya yang diberi nama Samsung UA32F4510AM. Produk barunya ini dijejali dengan layar lebar 32 inchi. Dengan layar lebar 32 inchi anda disuguhkan gambar yang sangat menawan dengan resolusi HD yang sangat menakjubkan. Tak hanya dari segi tampilan saja TV ini menarik dalam pandangan, bahkan dalam kondisi layar mati pun TV ini mampu memberikan kesan yang sangat elegan sebagai fitur interior ruangan yang cukup serasi dan memukau. Lalu apa saja yang ditawarkan oleh TV Samsung terbaru ini? Kita simak review singkatnya yang berikut ini.

Smart HUB

Sebagai pusat hiburan saat ini TV tidak hanya berfungsi sebagai sarana hiburan yang hanya menampilkan audio visual yang keren saja, namun memberikan hiburan melebihi apa yang anda inginkan dari hanya sebuah TV konvensional. Menyandang nama smart TV tentu saja membuat Samsung berani menawarkan hal yang lebih, dengan itu maka dengan fitur smart HUB yang menempel pada TV ini, pengguna dapat menikmati hiburan secara online yang dibagi menjadi tiga kategori yaitu Apps, Social dan Photos, videos & Music baik secara online maupun offline, bahkan untuk berbagi dengan perangkat lain yang kompatibel.

Prosesor Dual Core

Dengan menanamkan prosesor dual core ke dalam sebuah mesin TV, Samsung UA32F4510AM mampu memberikan hiburan yang layak diacungi jempol. Bagaimana tidak, dengan prosesor yang digunakan pengguna diberikan kemudahan dalam menikmati setiap hiburan dalam sebuah TV dengan kemampuan multitasking yang artinya pengguna dapat melakukan kegiatan menonton TV sambil mendownload atau bahkan membuaka aplikasi yang lain tanpa mengganggu tampilan gambar satu sama lain, sehingga anda dapat melakukan banyak hal tanpa terganggu satu sama lain.

High Definition Multimedia Interface (HDMI)

HDMI memang bukan hal yang baru yang ikut disertakan pada TV terbaru Samsung ini, namun HDMI masih yang terbaik yang ada saat ini. Dengan menggukan satu kabel HDMI pengguna dapat menikmati kualitas audio visual yang sangat menakjubkan. Dan dengan satu kabel tersebut anda dapat menikmati berbagai sinyal audio visual yang sangat baik dari perangkat lain seperti set top box atau Blu-ray player.

All Share

Berbeda dengan kabel HDMI, aplikasi All Share juga memiliki fungsi yang hampir sama yaitu berbagi dengan perangkat lain, akan tetapi menggunakan All Share anda dapat dengan mudah berbagi dengan perangkat Samsung lain yang memiliki aplikasi All Share secara nirkabel. Dengan aplikasi ini anda dapat berbagi foto, video dan music dari perangkat lain seperti laptop, smartphone, tablet maupun kamera ke dalam layar TV yang lebih lebar tentu saja dengan cara yang sangat mudah.

Review TV Samsung UA32F4510AM Harga dan Spesifikasi Lengkap

Nah dari beberapa penjelasan singkat di atas saya kita sudah cukup menggambarkan dan memberikan informasi yang cukup jelas untuk referensi anda memilih TV mana yang sebaiknya anda pilih sesuai kebutuhan. Harga yang ditawarkan untuk TV Samsung UA32F4510AM adalah Rp. 3.898.000. Untuk lebih jelasnya berikut ini adalah spesifikasi lengkap TV Samsung UA32F4510AM.

Spesifikasi TV Samsung UA32F4510AM

Product
Slim LED
Series
4
Display
Size Inch (cm) 32
Resolusi 1,366 x 768
Video
Clear Motion Rate 100
Picture Engine HyperReal Engine
Dynamic Contrast Ratio Mega Contrast
Wide Color Enhancer (Plus) Yes
Film Mode Yes
Audio
Sound Output(RMS) 10W X 2
Dolby Dolby Digital Plus / Dolby Pulse
SRS / DNSe+ DTS Studio Sound
dts 2.0 + Digital Out / DTS Premium Audio DTS Premium Audio 5.1
Speaker Type Down Firing + Full Range
Smart Hub
Smart Hub Yes
Apps Yes
Social Yes
Photos, Videos & Music Yes
Browser Web Yes
Smart Interaction 2.0
Face Recognition Ready
Motion control Ready
Samsung TV Apps supported Yes
System
DTV Tuner DVB-T/C
Analog Tuner Yes
Input & Output
Audio Out (Mini Jack) 1
Component In (Y/Pb/Pr) 1
Composite In (AV) 1
Digital Audio Out (Optical) 1
DVI Audio In (Mini Jack) 1
Ethernet (LAN) 1
HDMI 1
PC Audio In (Mini Jack) 1
PC In (D-sub) 1
RF In (Terrestrial/Cable Input) 1
USB 2
IR Out No
Design
Design ToC
Slim Type Slim 1
Bezel Type NNB
Front Color White
Stand Type Arch
Eco
Energy Efficiency Class TBD
Power
Power Supply AC100 - 240 V (50 / 60 Hz)
Power Consumption (Max) 0.3W
Weight
Set without Stand (kg) 5.5kg
Set with Stand (kg) 5.8kg
Package (kg) 7.7kg
Accessory
Remote Controller Model TM1250A
Power Cable Yes
User Manual Yes
E-Manual Yes
Floor Stand Support No
Batteries (for Remote Control) Yes
Mini Wall Mount Supported Yes
Vesa Wall Mount Supported Yes
Feature
History Yes
Wireless LAN Adapter Support Yes
OSD Language Local Languages
EPG Yes
Time Shift Yes
Teletext (TTXT) Mega TTXT (1000 pages)
User Interface Golden Bridge
Anynet+ (HDMI-CEC) Yes
AllShare (Content Sharing, Screen Mirroring) Content Sharing Only
Auto Channel Search Yes
Auto Power Off Yes
Auto Volume Leveler Yes
Caption (Subtitle) Yes
Clock&On/Off Timer Yes
Game Mode Yes
Picture-In-Picture Yes
Sleep Timer Yes
Sports Mode Advanced
USB HID Support Yes
Digital Clean View Yes
Analog Clean View Yes
MHL Yes
Embeded POP Yes
Extended PVR Yes
Smart Phone Remote support Yes
WiFi Direct available
Dimension
Set without Stand (WxHxD) (mm) 750.9*456.6*59.3
Set with Stand (WxHxD) (mm) 750.9*476.9*207.8
Package (W x H x D) (mm) 835*657*143






Blog, Updated at: 12:27 PM